WKRI, Saksi Sejarah


Image result for WKRi
Logo WKRI
Selamat Ulang Tahun Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) yang Ke 94 tahun.

WKRI didirikan oleh R. Ay. Maria Soelastri pada tanggal 26 Juni 1924.
Adapun beberapa agenda yang diperjuangkan di Volksraad kala itu:
Pertama: menentang kebijakan 'Kweekschool Plan' yang sangat merugikan sekolah-sekolah misi Katolik terutama di Nusa Tenggara.
Kedua, ikut serta mengadakan 'Huwelyks Wetgeving voor Inlandse Cristen Inlander'.
Ketiga, menentang Vlootwet yang akan mengancam dan menindas kehidupan ekonomi rakyat Indonesia (menentang Vlootwet berarti menentang kabinet Belanda yang mayoritas Menteri nya pada saat itu Katolik tetapi tidak mengindahkan azas iman Katolik).

Sumber: Bernadus Barat DayaSilvester Detianus Gea. 2017. Mengenal Tokoh Katolik Indonesia : Dari Pejuang Kemerdekaan, Pahlawan Nasional Hingga Pejabat Negara. Labuan Bajo: Yayasan Komodo Indonesia (YAKOMINDO) hlm. 242-246.




EmoticonEmoticon